Sunday, March 13, 2011
Perusahan Tambang Di Kabupaten Kota Waringin Timur Kal-Teng
Kabupaten Kota Waringin Timur terletak di Provinsi Kalimantan Tengah dengan ibu kota Sampit. Kota Ini adalah kota kelahiran ku..
Disini aku juga baru tau bahwa di Kotim juga banyak perusahan Tambang, sesuatu yang membanggakan lah buat aku sendiri.
Nah Adapun Daftar Perusahan Tambang yang Ada Di KOTA WARINGIN TIMUR - KALIMANTAN TENGAH , sebagai berikut ;
1. PT. KOTABESI IRON MINING,Luas wilayah 1511 ha, bentuk izin KP Eksploitasi, Bahan Galian Bijih Besi
2. PT. INTI BUMI LUHUR, Luas wilayah 268 ha, Bahan Galian Bijih Besi.
3. PT. MENTAYA IRON ORE MINING, Luas Wilyah 45.7 ha, Bentuk Izin IUP produksi, Bahan Galian Bijih Besi
4. PT. MENTAYA IRON ORE MINING, Luas wilayah 26.08 ha, bentuk izin IUP Produksi, Bahan galian Bijih Besi.
5. PT. FERON TAMBANG KALIMANTAN, Luas Wilayah 114 ha, bentuk izin IUP Produksi, Bahan Galian Bijih Besi
6. PT. DUTA BORNEO PRATAMA, Luas Wilayah 429 ha, bentuk izin IUP Eksplorasi, Bahan Galian Bauksit
7. PT. CITRA MENTAYA MANDIRI, Luas wilayah 494 ha, bentuk izin IUP Eksplorasi, Bahan galian Bauksit.
8. PT. SYLVA SARI, Luas wilayah 788 ha, Bentuk Izin IUP Eksplorasi, Bahan galian Bauksit.
9. PT. PARENGGEAN MAKMUR SEJAHTERA, Luas wilayah 471, bentuk izin IUP Eksplorasi, Bahan Galian Bauksit
10. CV. MEKAR BERSAMA, Luas wilayah 100 ha, bentuk izin KP Eksploitasi, Bahan Galian Zircon
11. PT. SEMANGAT BANGUN WIJAYA, Luas Wilayah 1000 ha, Bentuk Izin KP Eksplorasi, Bahan Galian Zircon
12. PT. SLICONIA SURYA MAKMUR, Luas Wilayah 739,55 ha, Bentuk Izin KP Eksplorasi, Bahan Galian zircon.
13. PT. BORNEO MITRA MINING, Luas Wilayah 1000 ha, bentuk Izin KP Eksplorasi, Bahan Galian Zircon.
14. PT. CODRA KURNIA AGRIBINDO, Luas wilayah 882 ha, Bentuk Izin IUP Produksi, Bahan Galian zircon
Update 20 Nov 2010,
Sumber : Kaltengmining.com
No comments:
Post a Comment