Monday, September 23, 2013

Belajar dari Soal dan Jawaban Peledakan Tambang

Teknik Peledakan  merupakan mata kuliah ku pada semester lima kemarin, ada tugas besarnya berupa pembuatan maket tentang peledakan mulai dari geometri peledakan, bahan dan alat peledakan serta posisi primer pada lubang ledak.

Terkadang penting juga belajar dari menjawab soal, guna menambah pengatahuan kita. Kali ini saya akan sharing tentang Soal-soal teknik peledakan tambang beserta jawabanannya.





Soal :
1. Jelaskan tujuan dari pekerjaan Pemboran dan Peledakan!
2. Jelaskan dasar-dasar dari pemilihan alat bor!
3. Jelaskan prinsip kerja Kompresor!
4. Sebutkan dan jelaskan sifat-sifat teknis penting dari batuan yang berpengaruh pada pemboran batuan!
5. Berdasarkan perlengkapan alat pemboran rotary percusive, 6. jelaskan yang dimaksud dengan Integral Drill Steels dan Extension Drill Steels!
7. Jelaskan yang dimaksud dengan Rock Drillability!
8. Sebutkan faktor-faktor yang memepengaruhi Rock Blastability!
9. Sebutkan dan jelaskan klasifikasi bahan peledak menurut R.L.Ash dan J.J.Manon!
10. Jelaskan yang dimaksud dengan detonator, sumbu api, dan sumbu ledak!
11. Jelaskan perbedaan Igniter Cord dan Timming!
12. Sebutkan dan jelaskan beberapa sifat bahan peledak dalam hubungannya dengan penggunaanya!
13. Jelaskan tujuan dari penyalaan awal dari suatu metode peledakan!
14. Jelaskan tiga cara penempatan primer untuk melakukan kontak pertama pada proses penyalaan awal!
15. Sebutkan dan jelaskan macam penyalaan awal dengan sumbu ledak!
16. Jelaskan penyalaan awal Non Elekrik!
17.Jelaskan yang dimaksud dengan Hot Wire Fuse Luster pada cara dan alat pengapian sumbu api (ignition)!
18. Jelaskan yang dimaksud dengan Lead Spitter Fuse  pada cara dan alat pengapian sumbu api (ignition)!Diinginkan lemparan hasil peldakan ke arah seperti ditunjukkan oleh panah, buatlah urutan waktu tunda peledakannya!
19. Jelaskan cara peledakan tunggal (singgel shost) pada rangkaian peledakan sumbu api!
20. Sebutkan dan jelaskan jenis-jenis energi yang dihasilkan dari proses peledakan bahan galian yang berguna dan terpakai (work energy)!
21. Sebutkan dan jelaskan jenis-jenis energi terbuang (waste energy) yang umumnya sebagai energi tak berguna (sampah) dalam proses peledakan!
23. Pekerjaan peledakan harus memperhatikan beberapa aspek penting diantaranya adalah!
24. Sebutkan dan jelaskan macam-macam peledakan sekunder!
25. Sebutkan dan jelaskan macam rangkaian peledakan dengan sumbu ledak!
26. Sebutkan rumus persamaan gelombang Longitudinal atau Primer yang Anda ketahui!
27. Sebutkan dan jelaskan dengan menggunakan gambar tentang perambatan gelombang longitudinal dalam sebuah batang!
28. Sebutkan dan jelaskan peranan bidang bebas (free space) !
29. Jelaskan prinsip peledakan dengan metode non listrik!
30. Sebutkan dan jelaskan tentang pemeriksaan yang dilakukan sebelum saat penyalaan pada metode peledakan sumbu ledak!






Nah untuk jawabannya karena terlalu panjang jadi tidak bisa ku post silahkan download di Soal dan Jawaban Teknik Peledakan 

Jangan lupa kunjungi juga blog ku yang lain belajar photoshop dan free mp3

No comments:

Post a Comment